Cara Mengetahui Siapa yang Copy Paste Artikel Kamu

Selasa, 11 Mei 2010

Terkadang kita dibuat jengkel oleh orang yang tidak bertanggungjawab dengan meng-Copy Paste artikel kita tanpa meminta ijin terlebih dahulu bahkan lebih-lebih jika tidak disertakan sumber artikel tersebut. Berikut ini cara mengetahui orang-orang yang telah meng-Copy Paste Artikel kita...???
Buka Tab Baru di komputer anda masukkan alamat http://www.copyscape.com/ atau kalao sobat-sobat sekalian pingin lebih cepet, ringkas dan menghemat waktu silahkan klik gambar dibawah ini ....!!!!



Terus tinggal masukkan alamat URL sobat-sobat sekalian, kalo ingin hasil yang lebih detail lagi masukan alamat URL posting kalian. Setelah itu klik tulisan Go.... Ketemu dech siapa orang yang telah meng-Copy Paste arikel kita. Setelah saudara-saudara mengetahui siapa yang telah meng-Copy Paste artikel anda jangan langsung marah-marah, tinggal masuk ke URL orang yang telah main Copas tersebut terus tulis pesan lewat Shoutbox beritahu dengan sopan dan bijak agar mereka mencantumkan URL sumber artikel tersebut. Dengan begitu kita saling diuntungkan.

4 komentar

johan mengatakan...

oke boss

Collection Articles mengatakan...

langsung ke tkp deh

Unknown mengatakan...

johan@:Silahkan dicoba
Colection Raticles@:Densus 88 ya, kok langsung ke TKP, he...he...he...

Alam Nur Ikhlas mengatakan...

Langsung menuju TeKaPe :D

Posting Komentar

Jangan Lupa KLIK Google+

Pengikut